Tim Gabungan Polda Lampung Sergap Tersangka Pencuri Bersenpi di Jalan Dusun
Jajaran Polda Lampung meringkus seorang buronan tersangka pencurian dengan kekerasan bersenjata api.
Penulis: hanif mustafa | Editor: Yoso Muliawan
"Para pelaku kabur meninggalkan korban dalam kondisi terikat. Korban mengalami kerugian sebesar Rp 35 juta," kata Ruli.
Buru 8 Tersangka Lagi
Dengan terjaringnya tersangka Ismail serta telah tertangkapnya tiga tersangka lain, maka masih tersisa delapan tersangka lagi yang masih buron.
AKBP Ruli Andi Yunianto memastikan Tekab 308 Polda Lampung dan jajaran lainnya terus memburu delapan tersangka pencuri bebek yang tersisa.
Adapun tersangka Ismail beserta barang bukti yang disita telah diserahkan ke Satuan Reserse Kriminal Polres Lampung Selatan.
"Proses hukumnya dilimpahkan ke Polres Lamsel, karena lokasi kasusnya di sana," kata Ruli. (*)
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/lampung/foto/bank/originals/pencuri-gasak-harta-di-2-rumah-bertetangga-istri-kelik-kaget-lihat-mobil-avanza-tiba-tiba-bergerak.jpg)