Gerhana Matahari di Lampung
Warga Lampung Bisa Saksikan Gerhana Matahari Sebagian Minggu, 21 Juni 2020 Mulai Pukul 14.41 WIB
Masyarakat di Lampung diperkirakan bisa menyaksikan fenomena alam gerhana matahari sebagian yang akan terjadi pada Minggu, 21 Juni 2020.
21. Nusa Tenggara Timur, mulai 15.53 WITA, puncak gerhana 16.27 WITA, dan gerhana berakhir 17.10 WITA.
22. Sulawesi Barat, mulai 15.31 WITA, puncak gerhana 16.29 WITA, dan gerhana berakhir 17.20 WITA.
23. Sulawesi Selatan, mulai 15.35 WITA, puncak gerhana 16.30 WITA, dan gerhana berakhir 17.19 WITA.
24. Sulawesi Tengah, mulai 15.26 WITA, puncak gerhana 16.30 WITA, dan gerhana berakhir 17.25 WITA.
25. Sulawesi Tenggara, mulai 15.38 WITA, puncak gerhana 16.32 WITA, dan gerhana berakhir 17.18 WITA.
26. Gorontalo, mulai 15.28 WITA, puncak gerhana 16.31 WITA, dan gerhana berakhir 17.26 WITA.
27. Sulawesi Utara, mulai 15.24 WITA, puncak gerhana 16.32 WITA, dan gerhana berakhir 17.31 WITA.
28. Maluku Utara, mulai 16.29 WIT, puncak gerhana 17.34 WIT, dan gerhana berakhir 18.30 WIT.
29. Maluku, mulai 16.39 WIT, puncak gerhana 17.35 WIT, dan gerhana berakhir 18.26 WIT.
30. Papua Barat, mulai 16.34 WIT, puncak gerhana 17.36 WIT.
31. Papua, mulai 16.36 WIT, puncak gerhana 17.37 WIT.
Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Gerhana Matahari, Kemenag Imbau Daerah Aman Covid Gelar Salat Kusuf
Masyarakat di Lampung diperkirakan bisa menyaksikan fenomena alam gerhana matahari sebagian yang akan terjadi pada Minggu, 21 Juni 2020. Total ada 31 provinsi dari 34 provinsi di Indonesia yang dapat menyaksikan gerhana matahari sebagian secara langsung, salah satunya Lampung. Adapun waktu menyaksikan gerhana matahari sebagian di Lampung, mulai 14.41 WIB, puncak gerhana 15.07 WIB, dan gerhana berakhir 15.33 WIB.
