Kabar Artis

Arya Saloka Keturunan Ningrat, Intip Rumah Keluarganya di Sukoharjo

penampakan rumah keluarga Arya Saloka di Sukoharjo, Jawa Tengah, seperti apa suasananya.

Penulis: Wahyu Iskandar | Editor: taryono
TribunSolo.com/Agil Tri
Video Ilustrasi Rumah keluarga Artis Arya Saloka. 

TRIBUNLAMPUNG.CO.ID - Kendati memiliki keturunan ningrat, siapa sangka keluarga Arya Saloka juga merupakan sosok yang rendah hati.

Hal ini terbukti dengan penampakan rumah keluarga Arya Saloka di Sukoharjo, Jawa Tengah.

Ya, tak banyak yang tahu jika ternyata Arya Saloka memiliki keluarga yang bertempat tinggal di Sukoharjo.

Ibu Arya Saloka, Murtiningsih, ternyata merupakan orang Sukoharjo asli.

Baca juga: Enji Baskoro Terkejut Ayu Ting Ting Batal Nikah dengan Adit Jayusman

Baca juga: Stefan William Cium Sosok Tercinta tapi Bukan Celine Evangelista

Sejak kecil Murtiningsih tinggal di daerah Kedung Gudel.

Meski sudah lama pindah dari Sukoharjo lalu menghabiskan masa kecil di Bali, tapi hingga kini Arya Saloka masih punya kakek yang tinggal di Sukoharjo.

Bila Lebaran, Arya Saloka juga berkunjung ke rumah Sumarjo.

Saksikan video Arya Saloka selengkapnya di bawah ini

Rumah di Kenep, Sukoharjo, merupakan rumah milik kakek Arya Saloka.

Rumah itu sederhana saja, tak terliat mewah atau glamor.

Baca juga: Krisdayanti Tak Tahu Aurel Akan Menikah dengan Atta Halilintar

Baca juga: Artis Nikita Mirzani Sebut dr Richard Lee Sok Jagoan

Tak terlihat pula laiknya rumah mewah, atau rumah bergaya minimalis modern sebagaimana halnya tren rumah terkini.

Tapi, rumah itu memang cukup luas, dengan lebar sekitar 10 atau 12 meter persegi.

Cat warna hijau sangat mendominasi rumah tersebut.

Bentuk asli rumah sendiri tak lagi terlihat, karena tertutup kanopi atau atap carport (tempat parkir mobil).

Sebuah pagar dengan warna perunggu ada di depan.

Sumber: Tribun Solo
Halaman 1/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved