Apa Itu

Apa Itu Doa Kamilin

NBerikut apa itu Doa Kamilin dan bacaan doa Kamilin, Bacaan Doa Kamilin yang dibaca setelah shalat Tarawih.

Penulis: Resky Mertarega S | Editor: Hurri Agusto
Tribunnews.com
Ilustrasi. Doa Kamilin dan bacaan doa Kamilin 

Artinya:

“Aku niat Salat Tarawih dua rakaat menghadap kiblat karena Allah Ta’ala”

Tata Cara Shalat Tarawih

Terdapat perbedaan pendapat ulama tentang jumlah rakaat shalat tarawih, yaitu 8 rakaat atau 20 rakaat.

Dua pendapat tersebut sama-sama memiliki dalil yang kuat.

Umat Islam yang melaksanakan shalat tarawih berjamaah di rumah dipersilakan untuk mengikuti dua pendapat mengenai jumlah rakaat sholat tarawih di atas, sesuai dengan keyakinannya.

Ini tata cara shalat Tarawih berjamaah:

- Mengucapkan niat sholat tarawih sesuai dengan posisinya sebagai imam atau makmum

- Niat di dalam hati

- Ketika takbiratul ihram Mengucap takbir

- Saat takbiratul ihram Membaca Surat Al-Fatihah

- Kemudian membaca salah satu surat dalam Al-Qur'an

- Rukuk

- I’tidaal

- Sujud pertama

Sumber: Tribun Lampung
Halaman 3/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

Iktikaf dan Momen Muhasabah

 

Menjemput Malam Lailatul Qodar

 

Ngabuburit yang Berpahala

 
© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved