Berita Terkini Nasional
Nasib Anggota Brimob yang Tampar Bocah Pencuri Kotak Amal
Nasib anggota Brimob yang tampar bocah pencuri kotak amal. Kejadian di Kecamatan Tanah Jambo Aye, Kabupaten Aceh Utara.
Editor:
taryono
Kompas.com/ERICSSEN
Ilustrasi - Nasib anggota Brimob yang tampar bocah pencuri kotak amal di Kabupaten Aceh Utara.
Pelaku penyeretan merupakan Kepala Urusan Pembangunan Desa Ceumpeudak, Kecamatan Tanah Jambo Aye, Kabupaten Aceh Utara, bernama Bakhtiar M Johan.
Bakhtiar telah membuat video permohonan maaf dan berdamai dengan keluarga bocah tersebut.
Kapolsek Tanah Jambo Aye AKP Ahmad Yani mengatakan, bocah tersebut mengambil uang kotak amal di masjid untuk makan.
Hal itu terpaksa dilakukan karena ayah bocah tersebut sedang sakit dan tak bisa bekerja.
sumber: Kompas.com