Indonesia Masters 2022

Profil Amallia Cahaya Pratiwi, Atlet Muda yang Tampil di Indonesia Masters

Amallia Cahaya Pratiwi akan bertanding dalam ajang Indonesia Masters 2022 di Jakarta, Juni mendatang. Simak profil Amallia Cahaya Pratiwi berikut.

Editor: Kiki Novilia
Instagram/@amalliacahaya
Ilustrasi Amallia Cahaya Pratiwi. Simak profil Amallia Cahaya Pratiwi berikut. 

Di tahun yang sama, ia membantu tim badminton Merah Putih mencetak sejarah dengan memenangkan Pila Suhadinata setelah mengalahkan tim China.

Selain itu, Tiwi juga pernah memenangkan turnamen Malaysia International Series 2019 dan Victor Exist Jakarta Junior International Series 2019.

Kini, ia akan kembali berjuang membela tim badminton Merah Putih dalam ajang Indonesia Masters 2022 yang digelar Istora Senayan, Jakarta.

Pretasi Amallia Cahaya Pratiwi

1. Juara 2 BWF World Junior Championship 2019 kategori individu (bersama Febriana  Dwipuji Kusuma)

2. Juara 2 Kazan Gymnastics Center, Kazan, Rusia 2019 (bersama Febriana  Dwipuji Kusuma)

3. Juara 3 turnamen perseorangan Kejuaraan Dunia Junior Bulutangkis 2019 di Kazan, Rusia (bersama Febriana Dwipuji Kusuma)

4. Juara 1 Malaysia Junior International Challenge 2019, sektor ganda putri U19

5.  Juara 1 Jakarta Junior International Series 2019, sektor ganda putri U19

6.  Juara turnamen Victor Exist Jakarta Junior International Series (bersama Febriana  Dwipuji Kusuma)

7.  Juara Celcom Axiata Malaysia Junior International Challenge (bersama Febriana  Dwipuji Kusuma)

Daftar atlet badminton Indonesia di Indonesia Masters 2022

Persatuan Bulu Tangkis Seluruh Indonesia (PBSI) akan menurunkan atlet-atlet terbaiknya dalam memeriahkan ajang Indonesia Masters 2022 pada Juni 2022 mendatang.

Berikut daftar namanya.

a. Tunggal putra

Sumber: Tribun Lampung
Halaman 2/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved