Berita Lampung
Kahut Sigerbori, UMKM Ecoprint dari Lampung untuk Indonesia
Kahut Sigerbori adalah UMKM yang fokus pada pembuatan produk dengan menggunakan teknik ecoprint. Sang founder ingin menguasai pasar Indonesia.
|
Penulis: Kiki Novilia | Editor: Kiki Novilia
"Kita juga kan sering diajak pameran, jadi otomatis meningkatkan penjualan," ucap dia.
Loyalitas Kahut Sigerbori mendapat sambutan yang baik dari pihak BRI. Perwakilan BRI, Julian Esa Yudhistira mengatakan, Anggra menjadi kandidat figur inspiratif lokal.
“Jadi kita mencari UMKM yang inspiratif dan inovatif dalam pengembangan lingkungan dan ekosistem,” kata dia, Minggu (7/5/2023).
Program tersebut ternyata diadakan setiap tahunnya oleh UMKM yang berbeda-beda. Dari sana, pihak BRI lantas melakukan kurasi ketat, hingga terpilihlah sosok inspiratif seperti Anggra.
“Untuk individunya, kita kasih pelatihan tentang pendampingan, inovasi dan pengembangan, serta sertifikasi dari BNSP,” tutupnya.
( Tribunlampung.co.id / Kiki Novilia )
Berita Terkait: #Berita Lampung
| Prakiraan Cuaca Lampung 12 November 2025, Sebagian Besar Wilayah Hujan |
|
|---|
| Lakalantas Dekat Kantor Gubernur Lampung, Truk Kuning Serempet Pemotor Hingga Terguling |
|
|---|
| Pemprov Lampung Desak Pemkab Lamsel dan Polisi Tangani Kasus Pekerja San Xiong Steel |
|
|---|
| Pemkab Pringsewu Perpanjang Akses Pendidikan lewat Progran Wajib Belajar 13 Tahun |
|
|---|
| Disdikbud Pringsewu Perluas Wajib Belajar 9 Tahun Jadi 13 Tahun |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/lampung/foto/bank/originals/Ilustrasi-produk-Kahut-Sigerbori.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.