Berita Terkini Artis
Angelina Sondakh jadi Penyemangat 2 Putri Sambungnya Meski Dihukum 10 Tahun
Angelina Sondakh sering dijenguk oleh dua putri sambungnya Zahwa Massaid dan Aaliyah Massaid selama dipenjara dan jadi penyemangat mereka.
Sedangkan Aaliyah lebih menyukai beraktivitas dengan sang Papa, seperti berenang, bermain ATV, dan yang lainnya.
"Jadi Zahwa tuh lebih sering pergi spa sama Mami. Kalau aku tuh dulu, kalau lagi liburan aku berenang sama Daddy," kata Aaliyah.
Kepergian Adjie Massaid kala itu meninggalkan duka yang mendalam, terutama untuk Angelina Sondakh.
Dia juga mengungkapkan merindukan segala hal tentang suaminya.
Saat mendatangi rumah Cilandak, Angelina mengungkapkan belum sanggup untuk masuk ke dalam karena banyak hal yang mengingatkannya pada almarhum Adjie.
"I miss everything about him, even the fight. Karena ternyata the fight itu yang bikin awet," tutur Angelina.
Jadi Penceramah
Angelina Sondakh kini sering mengisi kegiatan keagamaan seperti pengajian ibu-ibu.
Berbekal kisah perjalanan hidup dan kepasrahan diri dengan Allah, Angelina Sondakh bisa memahami takdirnya yang disebut sebagai penyelamatnya.
Kisah yang dialami Angelina Sondakh disampaikan dalam ceramah untuk mengajak hadirin meningkatkan ketaqwaanya pada Allah.
Angie Sondakh disebut sudah hafal sebanyak 15 juz dan bisa melantunkan kitab suci umat Islam itu dengan sangat indah.
Hal inilah yang menjadikan Angie Sondakh kerap diundang untuk isi ceramah di pengajian dan diskusi agama.
Itulah yang kini dilakukan Angie Sondakh untuk mengisi kesehariannya.
Angelina Sondakh sendiri sudah melalui perjalanan hidup yang berat.
Mulai dari suaminya yang meninggal dunia, kemudian terjerat korupsi kasus Wisma Atlet SEA Games hingga jalani vonis penjara 10 tahun.
| Sule Sesalkan Kasus Roasting Kiky Saputri Terungkap ke Publik, Berujung Sepi Job di TV | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|
| Onadio Leonardo Minta Doa Usai Jalani Asesmen Kasus Narkoba | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|
| Alasan Onadio Leonardo Belum Ditetapkan sebagai Tersangka Narkoba | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|
| Onad Minta Maaf ke Para Sahabat Buntut Terjerat Kasus Narkoba | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|
| Polisi Ungkap Motif Onadio Leonardo Konsumsi Ganja dan Ekstasi | 
				      										 
												      	 | 
				    
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/lampung/foto/bank/originals/Angelina-Sondakh-s-Zahwa-Massaid-dan-Aaliyah-Massaid.jpg)
												      	
												      	
												      	
												      	
				
			
											
											
											
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.