Berita Terkini Artis
Ayu Ting Ting dan Keluarga Kompak Pilih Calon Presiden yang Sama
Ayu Ting Ting dan keluarganya kompak memilih calon presiden yang sama pada Pemilu 2024 ini.
TRIBUNLAMPUNG.CO.ID, JAKARTA - Pedangdut Ayu Ting Ting dan keluarga kompak memilih calon presiden yang sama.
Diketahui Ayu Ting Ting dan keluarga sudah menggunakan hak suaranya hari ini di TPS 10 Mekar Jaya Depok, Rabu (14/2/2024).
Ditanya soal pilihan presiden, kekasih Muhammad Fardana ini mengaku sudah menentukan pilihan.
"Insya Allah sudah ada (pilihan presiden)," ucap Ayu Ting Ting di kawasan Depok Jawa Barat, Rabu (14/2/2024) dikutip dari Grid.id.
Soal pilihan, ia menegaskan bahwa ia dan keluarganya kompak memilih calon presiden yang sama.
"Kita karena keluarga cemara, kompak satu pilihan yang sama," kata Ayu Ting Ting.
Namun, Ayu tak memberikan isyarat siapa yang akan dicoblosnya.
Di sisi lain, sang ayah, Abdul Rozak blak-blakan mengenai pilihannya.
Ayah Ojak, sapaan akrabnya itu, mengisyaratkan pilihannya ada pada warna bajunya, yaitu kemeja polos berwarna biru.
"Kalau ayah mah udah keliatan dari bajunya juga," ucap Ayah Ojak.
"Dari dulu juga gak berubah pilihannya," lanjut Umi Kalsum, ibunda Ayu.
Ayu Ting Ting Ungkap Panggilan Bilqis pada Calon Ayah Tiri
Usai dilamar Muhammad Fardhana, Ayu Ting Ting membongkar panggilan Bilqis kepada sang calon ayah tiri.
Panggilan Bilqis pada Lettu Muhammad Fardanapun terbongkar.
Begini panggilan Bilqis pada calon suami Ayu Ting Ting.
| Ammar Zoni Tak Punya Apa-apa Lagi, Harta Benda Dijual Imbas Terjerat Narkoba |
|
|---|
| Pengakuan Mengejutkan Niken Anjani Pernah Dilecehkan Orang Terdekat, Kini Buka Suara |
|
|---|
| Eza Gionino Sanggupi Beri Nafkah Iddah Rp 21 Juta dan Nafkah Anak Rp 25 Juta |
|
|---|
| Respons Ririn Dwi Ariyanti Ditanya Rencana Menikah dengan Jonathan Frizzy |
|
|---|
| Permintaam Maaf Selebgram Julia Prastini Setelah Selingkuh dari Suaminya Na Daehoon |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/lampung/foto/bank/originals/Ayu-Ting-Ting-dan-keluarga-kompak-pilih-capres-yang-sama.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.