Berita Terkini Artis
Reza Gladys Tegaskan Tak Takut Lawan Nikita Mirzani
Pengusaha skincare Reza Gladys menegaskan dirinya tidak takut melawan Nikita Mirzani.
Editor:
Kiki Novilia
Tribunnews.com/Fauzi Alamsyah
TAK TAKUT - Nikita Mirzani dan Reza Gladys (baju abu-abu) saat beradu argumen dalam sidang kasus pemerasan dan TPPU di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Kamis (24/7/2025). Reza Gladys tak takut melawan Nikita Mirzani. (Tribunnews.com/Fauzi Alamsyah).
Reza sempat menghubungi Nikita melalui asisten sang artis pada 13 November 2024.
Ia berniat ingin bersilaturahmi saja dengan Nikita. Namun, Reza malah mendapat respons yang tak mengenakkan.
Ia mendapat ancaman Nikita akan speak up ke media sosial bila silaturahmi tersebut tidak menghasilkan uang.
Reza kemudian melaporkan dugaan pemerasan tersebut ke Polda Metro Jaya pada, 3 Desember 2024.
Baca juga: Nikita Mirzani Sindir Reza Gladys di Pengadilan: Tolong Hafalkan yang Sudah Dibriefing
Berita Terkait: #Berita Terkini Artis
| Viral Nikita Mirzani Live Jualan di Penjara, Ditjenpas: Video Call dengan Kerabatnya |
|
|---|
| Istri Uya Kuya Ngamuk Dituding Tak Hormati Lagu Indonesia Raya, Ternyata Fotonya Dicomot |
|
|---|
| Tasya Farasya Mengaku Lega Resmi Bercerai dengan Suaminya Ahmad Assegaf |
|
|---|
| Hotman Paris Incar Raisa Jadi Aspri, Pamer Lebih Kaya dari Hamish Daud |
|
|---|
| Andre Taulany Tinggal Jalani Tahap Terakhir untuk Resmi Cerai dari Erin |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/lampung/foto/bank/originals/Nikita-Mirzani-dan-Reza-Gladys-Adu-Mulut-di-Persidangan.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.