Pria Dituduh Selingkuh Pergi ke Rumah Sakit, Dokter sampai Panggil Tim Khusus Buka Penjepit Logam
Seorang pria harus dirawat di rumah sakit seusai mendapat tuduhan selingkuh dari istrinya.
TRIBUNLAMPUNG.CO.ID - Seorang pria harus dirawat di rumah sakit seusai mendapat tuduhan selingkuh dari istrinya.
Tak hanya menuduh, sang istri juga memasang penjepit logam di Alat Vital pria itu.
Pria yang tak disebutkan identitasnya tersebut baru menyadari keberadaan penjepit logam itu, saat terbangun di suatu pagi.
Saat itu, ia merasakan sakit yang luar biasa.
Dilansir Daily Mail pada Rabu (15/1/2020), pria tersebut merupakan warga Ukraina.
• Selingkuh dengan Wanita Bersuami, Mahasiswa di Mojokerto Tewas di Tangan Pembunuh Bayaran
• Istri Akui Selingkuh di Hadapan Hakim, Suaminya Kini Dipenjara
• Istri Selingkuh dengan Guru Renang, Suami Pasang Perekam hingga Hubungan Gelap Terungkap
• Beredar Foto Jenderal Polisi Pakai Sandal Jepit dan Celana Digulung, Sedang Duduk di Depan Meja
Setelah terbangun dari tidur, ia melihat Alat Vitalnya "tercekik" dan membengkak.
Hal itu karena terdapat penjepit logam.
Pria berusia sekitar 40 tahun itu berusaha melepaskan penjepitnya.
Namun karena tak mampu, dia dilarikan ke rumah sakit Zaporizhia, selatan Ukraina.
Setelah melakukan pemeriksaan, seorang dokter memanggil tim penyelamat bernama "Kobra".
Sosok Felicia Tissue, Pengusaha Muda yang Dekat dengan Kaesang Pangarep |
![]() |
---|
Ibunda Felicia Tissue Ungkap Sosok Wanita yang Rebut Kaesang Pangarep: Karyawan Makan Majikan |
![]() |
---|
Ibunda Felicia Tissue Curhat Sebut Putrinya Diputus Kaesang Karena Wanita Lain |
![]() |
---|
Aurel Tak Boleh Turunkan Berat Badan Jelang Pernikahan, Atta Beri Pembelaan |
![]() |
---|
Viral Terdakwa Pembunuhan di Medan Melenggang Bebas Tak Ditahan |
![]() |
---|