Berita Terkini Nasional
Pusaran Waterspout di Perairan Buleleng Bali Viral, Warga Diminta Waspada
Video detik-detik waterspout di perairan Buleleng, Bali, menjadi viral di media sosial. Fenomena tersebut menuai reaksi BBMKG Denpasar.
Penulis: rio angga | Editor: Kiki Novilia
kolase Instagram @punapibali
Pusaran Waterspout di Perairan Buleleng Bali Viral, Warga Diminta Waspada.
"Pernah (juga) terjadi di selat bali. Kebetulan di sana ada awan kumulonimbus yang menyebabkan timbulnya waterspout, intinya hati-hati dan jangan mendekat," kata dia.
Baca juga: Viral Aksi Pengacara Tabur Uang Rp 40 Juta di Kantor Polisi
(Tribun-Video.com/Kompas.com)
Artikel ini telah tayang di Tribun-Medan.com dengan judul Detik-detik Fenomena Waterspout Tampak di Perairan Buleleng Bali, Viral di Media Sosial
(Videografer Tribunlampung.co.id / Rio Angga Saputra)
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/lampung/foto/bank/originals/viral-detik-detik-waterspout-tampak-di-perairan-buleleng-bali.jpg)