Berita Terkini Artis
Tangis Celine Evangelista Pecah, Anaknya Rindu Stefan William
Tangis Celine Evangelista langsung tumpah saat putra bungsunya, Koa mengungkap kerinduan pada Stefan William. Ia merasa terharu.
Apalagi usia Cio dan Koa masih terbilang sangat muda.
"Semoga saja dibukakan hatinya ya karena bagaimanapun anak-anak yang menjadi korban ya. Bahwa orang tua meski sudah berpisah ya tetap orangtua yang harus bertanggung jawab sama anak," tutur Rian Ibram.
Lebih lanjut Celine menuturkan bahwa saat ini Stefan William hanya bisa bertanggung jawab sebagai orang tua dengan cara memberi nafkah setiap bulannya.
Sedangkan untuk berkomunikasi dengan anak-anak mereka, Stefan hanya menanyakan kabar melalui ponsel pengasuh Koa dan Cio.
"Kadang (Stefan) telepon ke Mbaknya (anak-anak), komunikasi ke Mbaknya," tutur Celine.
"Kadang-kadang anaknya yang video call daddy-nya. Kalau tiap bulan ngirim nafkah untuk anak-anak," pungkas Celine.
Artikel ini telah tayang di BanjarmasinPost.co.id.
( Tribunlampung.co.id / BanjarmasinPost.co.id )
| Ariel NOAH Ingin Menikah Lagi Usai 17 Tahun Menduda, Cari Istri yang Sefrekuensi |
|
|---|
| Jennifer Bachdim Minta Bantuan Petugas Damkar untuk Lepas Cincin Kawin di Jarinya |
|
|---|
| Kamelia Sebut Kasus Narkoba Ammar Zoni Jadi Ujian Cintanya |
|
|---|
| Kamelia Tetap Cinta Meski Ammar Zoni Kembali Terjerat Narkoba, 'Cuma Salah Pergaulan' |
|
|---|
| Firdaus Oiwobo Ungkap Ammar Zoni Dipindahkan ke Penjara di Jateng |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/lampung/foto/bank/originals/Celine-Evangelista-menangis-saat-Koa-mengungkap-kerinduan-pada-Stefan-William.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.