Berita Terkini Nasional
Istri di Sumsel Nekat Potong Alat Vital Suami Diduga karena Selingkuh
Aksi sang istri potong alat vital di Sumsel tersebut dilakukan ketika suami tengah terlelap tidur.
TRIBUNLAMPUNG.CO.ID, Sumatera Selatan - Seorang istri di Sumatera Selatan ( Sumsel ) nekat potong alat vital suami diduga karena selingkuh.
Sang istri di Sumsel ini langsung kabur setelah memotong alat vital suaminya.
Aksi sang istri potong alat vital di Sumsel tersebut dilakukan ketika suami tengah terlelap tidur.
Suami tidak curiga dengan niat istrinya potong alat vital setelah keduanya cekcok.
Mereka cekcok karena sang istri tidak terima suami diduga mempunyai wanita idaman lain (WIL).
Sang istri yang berbuat nekat tersebut inisial LY (33), sedangkan suami yang jadi korban adalah Rian Hidayat.
Peristiwa tersebut terjadi di Desa Simpang Bayat, Kecamatan Bayung Lencir, Musi Banyuasin (Muba), Sumatera Selatan, Jumat (23/2/2024).
Aksi kekerasan dalam rumah tangga tersebut dikonfirmasi Kanit Reskrim Polsek Bayung Lencir, Iptu Eko Purnomo.
Kini, keberadaan LY masih belum diketahui dan sosoknya dicari polisi.
Mengutip TribunSumsel.com, LY tega memotong alat vital suaminya diduga karena adanya wanita idaman lain (WIL).
Pihak kepolisian mengimbau pelaku untuk segera menyerahkan diri.
"Kami mengimbau pelaku segera menyerahkan diri, bagi keluarga yang mengetahui segera melaporkan agar korban dapat di proses hukum," ujar Iptu Eko.
Ia mengatakan, dari hasil pemeriksaan, korban, Rian Hidayat dan pelaku sempat cekcok sebelumnya soal adanya perempuan lain.
Setelah cekcok, LY pun menunggu korban tertidur.
Saat korban tertidur, LY langsung melancarkan aksinya menggunakan pisau.
| Begal Bersenjata Soft Gun Babak Belur setelah Duel dengan Korban, Ternyata Atlet |
|
|---|
| Kenal Melalui MiChat, Ihsan Tergiur Tawaran Novrianto, Padahal Sudah Punya Istri |
|
|---|
| Situasi Terkini di Depan Kantor Bupati Pati Seusai Sudewo Lolos Pemakzulan |
|
|---|
| Pengakuan Mengejutkan Ihsan, Pernah Hubungan Sejenis dengan Novrianto di Ruko |
|
|---|
| Ihsan Pegangi Tangan Istrinya Saat Berhubungan dengan Novrianto di Ruang Tamu |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/lampung/foto/bank/originals/Motif-istri-nekat-potong-alat-vital-suami-di-Sumsel-diduga-karena-selingkuh.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.