Berita Terkini Artis

Lolly Tetap Bersyukur Meski Sudah Tak Dipedulikan Nikita Mirzani

Lolly tetap bersyukur meski sudah tak lagi dipedulikan ibunya, Nikita Mirzani imbas perseteruan mereka beberapa waktu lalu.

Penulis: Virginia Swastika | Editor: Reny Fitriani
Instagram @1a.uraa /Grid.id
Foto Lolly dan pacarnya (kiri), Nikita Mirzani (kanan) 

"Bakal terus berusaha dong. Namanya sama ibu. Aku bakal terus berusaha memperbaiki hubungan," katanya lagi.

Lolly Bakal Datangi Rumah Nikita Mirzani saat Lebaran Meski Tak Dianggap Anak

Laura Meizani atau Lolly mengaku akan mengunjungi rumah Nikita Mirzani di momen Lebaran 2024 mendatang.

Ia bahkan mengabaikan kenyataan bahwa Nikita Mirzani sudah tak menanggapnya sebagai anak lagi.

Terlebih, mantan istri Antonio Dedola tersebut sudah mencoret nama Lolly dari KK serta ahli waris.

"Pasti, nanti akan ke situ (rumah Nikita Mirzani). Kalau dibukain pintu ya," terangnya di kawasan Tendean, Jakarta, Minggu (7/4/2024).

Diakui Lolly, dia akan terus mencari cara untuk berbaikan dengan Nikita Mirzani.

"Dari awal ke Indonesia juga udah mau baikan sama mama kok."

"Aku beberapa kali nyoba datag ke rumah."

"Mungkin emang ibu aku yang belum mau baikan. Aku nggak dibukain pintu," 

Meskipun sempat tak dibukakan pintu ketika datang berkunjung, Lolly bertekad untuk terus memperbaiki hubungannya dengan Nikita Mirzani.

"Bakal terus berusaha dong. Namanya sama ibu. Aku bakal terus berusaha memperbaiki hubungan," kata dara 17 tahun ini.

Sebagai informasi, Nikita Mirzani sebut Lolly dan Vadel Badjideh sempat menyambangi rumahnya pukul 02.30 WIB dini hari.

Nikita Mirzani tak terima kedatangan Lolly dan Vadel Badjideh yang ia lihat melalui rekaman CCTV.

Bahkan Nikita Mirzani mengatakan tak akan menerima Lolly dan Vadel Badjideh bertamu ke rumahnya lagi. 

Sumber: Tribun Lampung
Halaman 2/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved