TOPIK
Banjir di Tanggamus
-
Ratusan rumah warga di tujuh kecamatan Kabupaten Tanggamus, Lampung terendam akibat bencana banjir pada Sabtu (25/5/2024) malam.
-
Total terdapat tujuh kecamatan di Kabupaten Tanggamus, Lampung yang dilanda bencana banjir.
-
Pj Bupati Tanggamus, Lampung Mulyadi Irsan tinjau langsung lokasi banjir di Kecamatan Talang Padang pada, Sabtu (25/5/2024).
-
Puluhan ternak kambing milik warga di Pekon Sinar Petir, Kecamatan Talang Padang, Kabupaten Tanggamus, Lampung terdampak banjir
-
Camat Talang Padang, Kabupaten Tanggamus, Lampung Amin mengatakan banjir yang terjadi di wilayahnya cukup merata.
-
Tim SAR Tanggamus alami kesulitan saat evakuasi korban banjir di Pekon Sinar Banten dan Pekon Sinar Petir Kecamatan Talang Padang
-
Pos SAR Tanggamus evakuasi tujuh orang korban banjir di Kecamatan Talang Padang, Kabupaten Tanggamus, Lampung pada, Jumat (24/5/2024).
-
Kepala Kantor Basarnas Lampung Deden Ridwansah mengatakan, pihaknya bersama tim gabungan melakukan evakuasi bencana banjir.
-
Warga Pekon Sinar Banten Kecamatan Talang Padang, Kabupaten Tanggamus, Lampung butuh bantuan makanan pasca banjir. Warga juga butuh air bersih.
-
Dalam semalam banjir menerjang lima pekon di tiga kecamatan di Kabupaten Tanggamus, Lampung pada Jumat (24/5/2024) malam. 26 rumah dilaporkan rusak.
-
Hujan dengan intensitas tinggi mengakibatkan tiga kecamatan di Kabupaten Tanggamus, Lampung terendam banjir.
-
Selain beras 300 kg, Dinsos Pemkab Tanggamus juga menyalurkan bahan pangan lainnya seperti mie instan untuk membantu korban banjir.
-
Diskes Pemkab Tanggamus mendirikan posko pengobatan gratis bagi korban terdampak banjir di Tanggamus Lampung yang mulai sakit.
-
Dinas KPTPH Pemkab Tanggamus telah mendapatkan data dari pihak Kecamatan Semaka terkait lahan pertanian yang terdampak banjir.
-
5.008 jiwa terdampak banjir dan tanah longsor di Kecamatan Semaka Tanggamus, Lampung.
-
Akibat banjir bandang itu setotal 1.301 rumah warga di Tanggamus mengalami dampak dari ringang hingga berat.
-
Supri, korban banjir di Tanggamus sempat menitipkan orang tuanya yang mengalami stroke ke rumah tetangga, tapi rumah itu juga ikut terendam.
-
Budiman mengungkapkan, tidak ada korban jiwa dalam kejadian longsor dan banjir di Kabupaten Tanggamus, Lampung kemarin.
-
Jalan Lintas Barat (Jalinbar) di Tanggamus, Lampung sudah bisa kembali dilalui oleh pengendara usai longsor. Masih ada sisa lumpur.
-
Dandim terjun langsung ke lokasi banjir untuk membantu proses evakuasi sebuah mobil yang terjebak lumpur. Vicky terkejut mendapat informasi banjir.
-
Akses jalan masyarakat di Pekon Sukarame Tanggamus Lampung terputus karena tertutup material lumpur yang cukup tinggi.
-
Pengendara dari arah Bandar Lampung ke Pesisir Barat Lampung sulit bisa melintas akibat banjir di Pekon Pardawaras Tanggamus Lampung.
-
Musibah banjir yang melanda Pekon Pardawaras Kecamatan Semaka Tanggamus Lampung menyebabkan warga tak bisa melaksanakan Shalat Idul Adha.
-
Warga Pokon Pardawaras Kecamatan Semaka Tanggamus Lampung minta agar jembatan diperbaharui karena merupakan salah satu penyebab banjir.
-
Kepala Pekon Pardawaras Kecamatan Semaka Tanggamus Lampung, Teriatmaja mengatakan, banjir ini terjadi dari pukul 03.00 WIB.
-
Bencana banjir melanda Pekon Padawaras, Kecamatan Semaka, Kabupaten Tanggamus Lampung, Kamis (29/6/2023).
-
Banjir saat Idul Adha akibat tanggul jebol di Pekon Padawaras, Kecamatan Semaka, Kabupaten Tanggamus.
-
Penyebab banjir akibat jebolnya tanggul Sungai Way Sedayu di Pekon Sukaraja. Lokasi tanggul yang jebol memang ada di Pekon Sukaraja.
-
Banjir melanda Pekon Sukamara dan Banjarmasin, Kecamatan Bulok, Tanggamus, Rabu (6/1/2021).
-
Sebab tahun 1990-an lalu pernah ada banjir besar karena tidak ada tanggul. Akhirnya dibangun tanggul dan tidak banjir lagi.