Arti Mimpi Hamil
Arti Mimpi Hamil, Ternyata Pertanda Keberuntungan
Meski jarang dialami oleh orang awam, ternyata mimpi hamil ini mengandung banyak arti. Lalu seperti apa arti mimpi hamil? Berikut penjelasannya!
Penulis: Virginia Swastika | Editor: Dedi Sutomo
TRIBUNLAMPUNG.CO.ID - Pernahkah kamu bertanya-tanya mengenai apa itu arti mimpi hamil?
Bagi sebagian orang, mengalami mimpi hamil bukanlah hal menggembirakan.
Terlebih, jika yang mengalami adalah orang yang belum menikah. Pengalaman mimpi hamil ini umumnya terjadi pada wanita.
Selama ini banyak yang meyakini bahwa arti mimpi hamil merupakan pertanda hoki.
Baca juga: Arti Mimpi Meninggal, Tak Selamanya Pertanda Buruk
Sebab, mimpi ini identik dengan kedatangan rezeki. Namun rupanya, ada makna lain yang terselip di dalam mimpi hamil.
Hal itu berkaitan dengan psikologis seseorang. Usut punya usut, arti mimpi hamil ternyata simbol ketakutanmu untuk keluar dari zona nyaman.
Bukan hanya itu, ternyata mimpi hamil ini juga menimbulkan perasaan yang tak lagi sejalan dengan pasangan.
Baca juga: Arti Mimpi Orangtua Meninggal, Tanda Keberuntungan
Keyakinan setiap orang tentu berbeda-beda tatkala mendapati mimpi tak biasa seperti mimpi hamil.
Berbeda dengan mimpi gigi copot ataupun mimpi jatuh dari ketinggian, mimpi seperti ini termasuk jarang dialaminya orang awam.
Lalu sebenarnya apa arti mimpi hamil?
Apakah arti mimpi tersebut simbol kesialan atau justru keberuntungan?
Berikut penjelasan tentang arti mimpi hamil yang bisa kamu simak.
1. Mimpi diri sendiri yang hamil
Tak perlu khawatir jika kamu adalah perempuan single yang memimpikan dirimu hamil.
Perempuan single yang mengalami mimpi hamil terjadi karena sugesti akan diri sendiri.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/lampung/foto/bank/originals/arti-mimpi-hamil-padahal-belum-menikah.jpg)