Arti Mimpi

Arti Mimpi Ular, Hati-hati Pertanda Bahaya

Kebayakan orang percaya mimpi ular berkaitan dengan datangnya jodoh. Tapi rupanya tidak selamanya begitu. Simak arti mimpi ular berikut ini.

Editor: Kiki Novilia
akun TikTok
Ilustrasi. Arti Mimpi Ular, Hati-hati Pertanda Bahaya. 

TRIBUNLAMPUNG.CO.ID - Simak arti mimpi ular berikut ini.

Pernahkah kamu mengalami mimpi ular dan penasaran dengan arti mimpi ular?

Selama ini tafsir mimpi, ular dipercaya sebagai suatu keberuntungan.

Sebab, hal tersebut berkaitan dengan akan segera bertemu dengan jodoh.

Tapi benarkah demikian?

Baca juga: Penjelasan Arti Mimpi Melihat Orang Menikah

Untuk membuat tafsir mimpi ular, ada baiknya kamu memerhatikan jalan cerita yang kamu alami.

Sebab, arti mimpi yang timbul bisa berbeda-beda, tergantung dengan pengalaman bermimpi yang kamu alami.

Ilustrasi ular. Simak arti mimpi ular, hati-hati ada bahaya tersembunyi
Ilustrasi ular. Arti Mimpi Ular, Hati-hati Pertanda Bahaya (The Guardian)

Bukan hanya itu, ular juga merupakan simbol yang punya kekuatan besar di dalam beberapa budaya.

Hal itu menyebabkan arti mimpi ular ini juga bisa diartikan melalui faktor ukuran ular yang ada di dalam mimpimu.

Berikut merupakan arti mimpi ular.

Baca juga: Arti Mimpi Gigi Bawah Copot, Pertanda Buruk Bagi Pemimpinya

1. Mencerminkan ketakutan

Kehadiran ular di sekitar seringkali menjadi momok tersendiri bagi sebagian orang.

Hewan yang satu itu cukup tergolong tak bisa ditebak karena bisa kapan saja menyerang manusia tanpa aba-aba.

Itu sebabnya, mimpi ular ini bisa diartikan sebagai suatu cerminan rasa takut akibat merasa tak bisa mengontrol sesuatu.

Dengan kata lain, kamu takut dengan ketidakpastian.

Sumber: Tribun Lampung
Halaman 1/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved