Berita Terkini Artis
Ini Alasan Geni Faruk Sebut Thariq Halilintar Sudah Haji
Geni Faruk mengaku cuma bercanda saat menyebut Thariq Halilintar sudah bergelar haji supaya bisa mencairkan suasana.
Editor:
Tri Yulianto
YouTube Thariq Halilintar
Geni Faruk mengaku cuma bercanda saat menyebut Thariq Halilintar sudah bergelar haji supaya bisa mencairkan suasana.
"Pokoknya ya sesuai dengan rencananya Thariq saja sih, kita ngikut kok," jelasnya lagi.
Ia menambahkan jika acara persiapan lamaran, disiapkan sendiri oleh Thariq Halilintar.
Keluarga tak ada ikut campur terkait hal tersebut.
"Kita memang mengajarkan anak-anak untuk mandiri ya," kata mertua Aurel Hermansyah ini.
Geni pun mengatakan jika Thariq langsung memberitahunya, usai melamar Aaliyah Massaid beberapa waktu yang lalu.
(TRIBUNLAMPUNG.CO.ID/Virginia Swastika)
Berita Terkait: #Berita Terkini Artis
| Habib Jafar Minta Onadio Leonardo untuk Bertobat Buntut Ditangkap karena Narkoba |
|
|---|
| Lita Gading Laporkan Ahmad Dhani ke Polisi, Denny Sumargo Ikut Terseret |
|
|---|
| Pernyataan Habib Jafar terkait Onadio Leonardo dan Istrinya yang Ditangkap karena Narkoba |
|
|---|
| Momen Erika Carlina Bertemu dengan DJ Panda di Polda Metro Jaya |
|
|---|
| Onadio Leonardo Dijenguk Ibu dan Sang Kakak di Polres Metro Jakarta Barat |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/lampung/foto/bank/originals/Geni-Faruk-mengaku-cuma-bercanda-saat-menyebut-Thariq-Halilintar-haji.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.