Ekspose Kasus di Bandar Lampung
Breaking News Polresta Bandar Lampung Ekspose Kasus Asusila, Penggelapan hingga Curat Bersenpi
Polresta Bandar Lampung menggelar ekspose 4 kasus, yang terdiri dari pencabulan, penggelapan motor hingga kasus curat bersenpi.
|
Penulis: Bayu Saputra | Editor: soni yuntavia
Tribun Lampung / Bayu Saputra
EKSPOSE - Kapolresta Bandar Lampung, Kombes Pol Alfret Jacob Tilukay memimpin ekspose di Mapolresta Bandar Lampung, Rabu (5/11/2025).
Tribunlampung.co.id, Bandar Lampung - Polresta Bandar Lampung menggelar ekspose 4 kasus, yang terdiri dari pencabulan, penggelapan motor hingga kasus curat bersenpi.
Kapolresta Bandar Lampung, Kombes Pol Alfret Jacob Tilukay di Mapolresta Bandar Lampung, Rabu (5/11/2025), mengatakan, tersangka yang dihadirkan berjumlah empat orang.
Rinciannya, 1 tersangka kasus pencabulan, 2 tersangka penggelapan, dan 1 tersangka kasus curat bersenpi.
Barang bukti yang dihadirkan berupa pakaian, motor hingga senjata api (senpi).
Adapun Polsek yang mengungkap kasus pidana tersebut ialah Polsek Sukarame, Polsek Tanjungkarang Barat, Polsek Kedaton dan Tekab 308 Satreskrim Polresta Bandar Lampung.
( Tribunlampung.co.id /Bayu Saputra )
Berita Terkait: #Ekspose Kasus di Bandar Lampung
| Nasib Pol PP yang Diduga Nyalakan Korek hingga Pencuri Motor di Surabaya Tewas Terbakar |
|
|---|
| Pohon Tumbang hingga Lapak PKL di Lampung Tengah Hancur Disapu Puting Beliung |
|
|---|
| Ibu Tewas di Tangan Anaknya setelah Memperingati 6 Hari Suami Meninggal, Pelaku Tertutup |
|
|---|
| Polres Pringsewu Lampung Amankan Pria dan Wanita Terlibat Narkoba |
|
|---|
| Kakek Tarman Kini Tampung 5 Wanita Sekaligus seusai Viral Nikah Pakai Mahar Cek Rp 3 M |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/lampung/foto/bank/originals/Kapolresta-Kombes-Pol-Alfret-Jacob-Tilukay-memimpin-ekspose.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.