Berita Lampung
PT ASDP Beri Diskon Tarif hingga 19 Persen Selama Libur Nataru
PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) akan memberikan diskon tarif hingga 19 persen dari total tarif selama libur Nataru.
Penulis: Dominius Desmantri Barus | Editor: Reny Fitriani
Pihaknya berharap melalui sinergi antara stimulus pemerintah dan transformasi digital layanan penyeberangan, masyarakat dapat menikmati perjalanan akhir tahun yang lebih hemat, aman, dan menyenangkan, sembari membantu menggerakkan ekonomi lokal di berbagai destinasi wisata.
"Kami akan terus berkomitmen menghadirkan layanan yang unggul, andal, dan berdampak positif bagi kesejahteraan masyarakat," sambungnya.
Dengan semangat kebersamaan dan optimisme, pihaknya mengajak seluruh masyarakat untuk menikmati liburan akhir tahun dengan penuh makna menjelajahi keindahan negeri sendiri sekaligus berkontribusi pada pemulihan ekonomi bangsa.
( Tribunlampung.co.id / Dominius Desmantri Barus )
| Sekprov Lampung Sebut Pentingnya Penguatan Layanan Anestesi dan ICU |
|
|---|
| Pengguna Jasa Tak Masalah Tarif Tol Bakter Naik, 'Asalkan Jalan Diperbaiki' |
|
|---|
| Polres Lampung Selatan Gelar Sunatan Massal dan Cek Kesehatan Gratis di Tanjung Bintang |
|
|---|
| Polres Lampung Tengah Gelar Operasi Zebra Krakatau di Tugu Pepadun |
|
|---|
| Basarnas Bantu Evakuasi Penumpang dan KMP SMS Sagita Kandas di Pulau Rimau |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/lampung/foto/bank/originals/PT-ASDP-akan-beri-diskon-tarif-hingga-19-persen.jpg)