Headline News Hari Ini
Bambang Sebut 7 Legislator Peminta Uang
"Yang minta saja ada sekitar delapan orang," ujar Bambang, seusai diperiksa di Gedung KPK Jakarta, Kamis (2/2/2017).
Editor:
Ridwan Hardiansyah
TRIBUN LAMPUNG CETAK
TRIBUNLAMPUNG.CO.ID, JAKARTA - Bupati nonaktif Tanggamus Bambang Kurniawan menyebutkan bahwa ada delapan anggota DPRD Kabupaten Tanggamus, yang meminta uang kepadanya.
Permintaan uang itu diduga terkait pengesahan APBD tahun anggaran 2016.
"Yang minta saja ada sekitar delapan orang," ujar Bambang, seusai diperiksa di Gedung KPK Jakarta, Kamis (2/2/2017).
Bambang Kurniawan merupakan tersangka dugaan suap terhadap anggota DPRD Tanggamus, terkait pengesahan APBD tahun anggaran 2016.
Bambang memberikan sejumlah uang kepada para anggota DPRD dengan nilai yang bervariasi.
Siapa saja anggota DPRD yang meminta uang kepada Bambang Kurniawan?
Baca berita selengkapnya di Koran Tribun Lampung terbit hari ini, Jumat, 3 Februari 2017.
