Berita Lampung
Tahun 2023 Disbunak Tanggamus Lampung Fokus Vaksin PMK ke Hewan Ternak Kambing
Tahun 2023 Dinas Perkebunan dan Peternakan (Disbunak) Kabupaten Tanggamus, Lampung akan fokus dalam melaksanakan vaksin PMK ke hewan ternak kambing.
Penulis: Dickey Ariftia Abdi | Editor: muhammadazhim
Tribunlampung.co.id/Deni Saputra
Ilustrasi - Dokter Hewan M Rifki Fabillah memeriksa sapi di daerah Sukabumi Bandar Lampung, Sabtu (21/5/2022). Tahun 2023 Dinas Perkebunan dan Peternakan Tanggamus, Lampung akan fokus dalam melaksanakan vaksin PMK ke hewan ternak kambing.
"Tapi nanti dari kami akan tetap mengajukan untuk bantuan ternak juga nanti," katanya.
Untuk sektor perkebunan, Disbunak Tanggamus, Lampung, akan mengajukan bantuan alat-alat kopi serta pengajuan bantuan terkait bibit perkebunan.
Pihaknya akan mengaku bantuan bibit lada kepada pemerintah pusat.
Hari menerangkan, program-program tersebut akan diajukan oleh pihaknya ke pusat.
"Kalau dari kabupaten ini semua kita ajukan ke pusat semua," katanya.
Hari menambahkan, bantuan tersebut diajukan bisa melalui e-proposal yang dikirim langsung ke pusat nantinya.
( Tribunlampung.co.id / Dickey Ariftia Abdi )
Berita Terkait: #Berita Lampung
| Produksi Padi Lampung Tahun Ini Diprediksi Naik 14,65 Persen |
|
|---|
| BPBD Lampung Tengah Salurkan Sembako hingga Atap Asbes untuk Korban Puting Beliung |
|
|---|
| Angka Pengangguran di Lampung Tembus 213,17 Ribu Orang |
|
|---|
| Triwulan III, Ekonomi Lampung Tumbuh hingga 5.04 Persen |
|
|---|
| Sebagian Penerima PKH di Sinar Harapan Pesawaran Lepas Stiker Tanda Penerima Manfaat |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/lampung/foto/bank/originals/Pemkot-Metro-mendapatkan-700-dosis-vaksin-PMK.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.