Berita Lampung
Terpantau CCTV, Pelaku Curanmor Kabur dan Gagal Petik Motor di Bandar Lampung
Beruntung, pelaku curanmor yang berjumlah dua orang ini gagal setelah dipergoki penghuni kamar kos di Sukarame Bandar Lampung.
Penulis: Hurri Agusto | Editor: Indra Simanjuntak
Selanjutnya, kedua pelaku pun langsung lari terbirit-birit usai dipergoki oleh penghunu kamar.
"Abis itu mereka langsung kabur keluar ari kosan, saya udah enggak perhatiin mereka lari ke arah mana," imbuhnya
Ana pun mengatakan bahwa tidak ada barang berharga yang berhasil dibawa pelaku.
"Enggak ada yang di ambil, cuma gembok pagar sama lubang kunci motornya aja yang rusak," imbuhnya.
( Tribunlampung.co.id / Hurri Agusto )
Berita Terkait: #Berita Lampung
| Prakiraan Cuaca Lampung Hari Ini 3 November 2025, Sebagian Besar Wilayah Hujan |
|
|---|
| Pemuda 33 Tahun Ternyata Jadi Penyebab Warga Lampung Tengah Kehilangan Burung |
|
|---|
| PERWOSI Ingin Jadikan Perempuan Lampung Tengah Sehat, Bugar, dan Berdaya |
|
|---|
| Anggota DPRD Lampung Minta Orang Tua Awasi Anak dari Bahaya Judi Online |
|
|---|
| DPO Kasus Curanmor di Lampung Tengah Tertangkap di Mesuji |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/lampung/foto/bank/originals/aksi-dari-kedua-pelaku-curanmor-di-Sukarame.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.