Berita Lampung
BPBD Bandar Lampung Imbau Pemudik Waspada Cuaca Ekstrem Angin Kencang
BPBD Pemkot Bandar Lampung mengimbau masyarakat untuk mewaspadai cuaca ekstrem hingga angin kencang saat mudik lebaran 2023.
Penulis: Riana Mita Ristanti | Editor: Indra Simanjuntak
Kemudian pihaknya juga menyiapakan 12 Sensu pemotong pohon.
"Mobil Rescue Tim Reaksi Cepat 2 unit," paparnya.
Selain itu, pihaknya juga menyiapkan Trailer Dapur Umum.
Husna mengatakan, apabila terjadi bencana masyarakat diminta untuk segera menghubungi BPBD.
"Segera hubungi BPBD, 24 jam kami siap memberikan pelayanan kepada masyarakat Bandar Lampung," pungkasnya.
(Tribunlampung.co.id/ Riana Mita Ristanti)
Halaman 2 dari 2
Berita Terkait: #Berita Lampung
Fraksi Gerindra Dorong Reformasi BUMD dan Komitmen Pendidikan di Lampung |
![]() |
---|
Ungkap Identis Mayat Pria Anonim, Polres Pesawaran Periksa Sejumlah Saksi |
![]() |
---|
Polisi Soroti Adegan ke-9 dari Rekonstruksi Kasus Pembunuhan Kakek di Lampung Tengah |
![]() |
---|
Ortu Pratama Wijaya Minta UKM Mahepel dan Mapala Unila Dihapus |
![]() |
---|
Dosen UMKO Berdayakan Petani Lampung Utara Lewat Teknologi Asap Cair |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.