Berita Lampung
Polres Lampung Barat Menyasar 7 Pelanggaran Operasi Zebra Krakatau 2023
Operasi Zebra Krakatau 2023 ini dimulai dengan apel yang dipimpin langsung oleh Kepala Polres Lampung Barat, Senin (4/9/2023).
Penulis: Bobby Zoel Saputra | Editor: Robertus Didik Budiawan Cahyono
- Pengemudi atau pengendara sepeda motor yang berboncengan lebih dari satu orang
- Pengemudi atau pengendara sepeda motor yang sepeda motor tidak menggunakan helm SNI dan pengemudi atau pengendara tidak menggunakan safety belt
- Pengemudi atau pengendara ranmor dalam pengaruh atau mengonsumsi alkohol
- Pengemudi atau pengendara ranmor yang melawan arus
- Pengemudi atau pengendara ranmor yang melebihi batas kecepatan
AKBP Heri berharap agar kegiatan ini bisa berjalan dengan lancar dan membuat masyarakat paham aturan berlalulintas.
Dirinya juga meminta kepada personel yang diturunkan agar bisa menjalankan tugas dengan baik dan bertanggung jawab.
“Kepada seluruh anggota yang terlibat dalam Operasi Zebra Krakatau 2023 ini agar laksanakan tugas dengan ikhlas dan penuh tanggung jawab,” harapnya.
“Sehingga masyarakat maupun seluruh pengguna jalan bisa merasa aman dan nyaman saat berlalulintas," pungkasnya.
(Tribunlampung.co.id/Bobby Zoel Saputra)
| Prakiraan Cuaca Lampung 15 November 2025, Waspada Hujan Petir di 7 Wilayah |
|
|---|
| Perjalanan Panjang dan Target Perusahaan, Potret Nyata Microsleep di Tol Bakter |
|
|---|
| Strategi Perangi Microsleep, Operasi Rutin, Patroli 24 Jam, hingga Penguatan Rest Area |
|
|---|
| Disiplin Pengemudi Jadi Kunci Utama Antisipasi Microsleep di Tol Bakter |
|
|---|
| Terungkap Penyebab Mahasiswa Lampung Nekat Rekam Mahasiswi yang Sedang Mandi |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/lampung/foto/bank/originals/Operasi-Zebra-Krakatau-2023-Polres-Lampung-Barat-dimulai-hari-ini.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.