Berita Lampung
Lampung Barat Kekurangan 2.309 ASN, Sudah Usul ke Pemerintah Pusat
Saat ini setidaknya ada sebanyak 4.545 ASN d Lampung Barat terbagi dari PNS 3.593 orang dan PPPK 952 orang.
Penulis: Bobby Zoel Saputra | Editor: Robertus Didik Budiawan Cahyono
Tribunlampung.co.id/Bobby Zoel Saputra
BKPSDM Pemkab Lampung Barat sudah mengusulkan kekurangan ASN
Budi mengatakan, pihaknya masih menunggu surat keputuan dari pusat terkait penetuan kualifikasi jurusan tiap formasi yang didapat.
“Kalau itu kita belum tau, baru jumlah formasi yang kita dapat dan rincian pada formasi mana saja,” kata Budi.
“Kita juga masih menunggu surat keputusan. Karena informasi terkait kualifiksi jurusan itu nanti ada lagi suratnya,” terusnya.
Terkait pelaksanaan tahapan rekrutmen CASN, jelasnya, saat ini pihaknya juga belum bisa memastikan kapan tahapan itu akan dimulai.
Sebab menurutnya, tahapan akan mulai dilaksanakan setelah adanya arahan dari Panitia Seleksi Nasional (Panselnas)
“Pelaksanaan seleksi serta tahapan-tahapannya juga belum. Kita menunggu dari Panselnal,” tandasnya.
(TRIBUNLAMPUNG.CO.ID/Bobby Zoel Saputra)
Berita Terkait: #Berita Lampung
| Lampung Berpotensi Jadi Penghasil Etanol Terbesar, DPRD Dukung Investasi Singkong dan Tebu |
|
|---|
| Pohon Tumbang hingga Lapak PKL di Lampung Tengah Hancur Disapu Puting Beliung |
|
|---|
| Polres Pringsewu Lampung Amankan Pria dan Wanita Terlibat Narkoba |
|
|---|
| ASDP Siaga Cuaca Ekstrem, Keselamatan Pengguna Jasa Jadi Prioritas Utama |
|
|---|
| Gubernur Mirza: Investasi di Lampung Kian Diminati, Fokus ke Energi Hijau |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/lampung/foto/bank/originals/Lampung-Barat-kekurangan-ASN-sudah-usul-rekrut-PPPK.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.