Berita Lampung
DLH Tanggamus Baru Layani 4 Kecamatan untuk Pengangkutan Sampah
DLH Pemkab Tanggamus baru melayani empat kecamatan dari 20 kecamatan yang ada untuk mengangkut sampah.
Penulis: Dickey Ariftia Abdi | Editor: Reny Fitriani
"Jadi untuk tingkat kecamatan ini dari TPS yang dikumpulkan sokli dibawa ke TPA," katanya.
Selanjutnya, untuk tingkatan ketiga yaitu skala besar yang dikendalikan langsung oleh DLH itu sendiri.
Abdul Rahman juga mengaku, sering terjadi permasalahan pengendalian sampah di tingkat kecamatan atau skala menengah.
"Walaupun memang sudah ada pelayanan sampah dari kecamatan namun tidak sanggup untuk melayani jadi terpaksa kita memberikan bantuan kendaraan ke sana dan tetap kita layani," terangnya.
Ia juga mengungkapkan, masih terdapat beberapa wilayah yang masih diperbantukan oleh DLH Tanggamus terkait kendaraan pengangkut sampah.
Hal itu dikarenakan, banyaknya daerah yang memiliki keterbatasan kendaraan pengangkut sampah.
( Tribunlampung.co.id / Dickey Ariftia Abdi )
Polda Lampung Izinkan Penggunaan Gudang dan Alat Pertanian untuk Masyarakat |
![]() |
---|
Dirut RSUDAM Tegaskan Kasus Pemerasan oleh Oknum LSM Diserahkan ke Aparat Hukum |
![]() |
---|
Korban KDRT dan Anak Dapat Layanan Visum Gratis di RSUDAM Lampung |
![]() |
---|
Arti Khadin Mas Narapati Jaya Pamungkas, Gelar Bangsawan untuk Bupati Pringsewu |
![]() |
---|
Gerakan Pangan Murah Lampung Tengah, Beras SPHP Hanya Rp 58 Ribu per Karung |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.