Berita Lampung
Kementan Tetapkan Harga Singkong di Lampung Rp 1.350 per Kg, Begini Kata DPRD
Anggota Komisi II DPRD Lampung Mikdar Ilyas yang juga Ketua Panitia Khusus Tata Niaga Singkong menyambut baik keputusan tersebut.
Penulis: Riyo Pratama | Editor: Daniel Tri Hardanto
Tribunlampung.co.id/Riyo Pratama
APRESIASI - Anggota Komisi II DPRD Lampung Mikdar Ilyas menyambut baik keputusan harga singkong dari Kementan.
“Untuk menghasilkan satu kilogram tapioka dibutuhkan sekitar 5 kilogram singkong. Maka dari 15 juta ton singkong, dapat dihasilkan sekitar 3 juta ton tapioka,” tambahnya.
Mikdar juga mengungkapkan bahwa Pansus Tata Niaga Singkong segera melaporkan hasil kerjanya ke ketua DPRD Lampung untuk diparipurnakan.
“Semoga dengan adanya surat ini, harapan petani bisa tercapai,” pungkasnya.
(Tribunlampung.co.id/Riyo Pratama)
Berita Terkait: #Berita Lampung
| Dendi Ramadhona Jadi Tersangka Korupsi Proyek SPAM, Penyidik Sita Mobil hingga Sertifikat |
|
|---|
| Peringati Hari Sumpah Pemuda, Eva Harapkan Pemuda Menjaga Nama Baik Daerah |
|
|---|
| Polsek Tanjung Bintang Amankan 2 Pelaku Pengeroyokan, 5 Lainnya DPO |
|
|---|
| Eks Bupati Pesawaran Dendi Ramadhona Jadi Tersangka Proyek Air Minum Senilai Rp8,2 M |
|
|---|
| Prakiraan Cuaca Lampung Hari Ini 28 Oktober 2025, Bakal Hujan Merata |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/lampung/foto/bank/originals/Anggota-Komisi-II-DPRD-Lampung-Mikdar-Ilyas-Singkong.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.