Berita Terkini Nasional
Suami Bunuh Istri Tak Terima Disuruh Buat Susu Tengah Malam
Pembunuhan bermula dari pertengkaran saat sang istri menyuruh suaminya memasak air guna membuatkan susu anaknya.
Editor:
Heribertus Sulis
Istimewa
SUAMI BUNUH ISTRI - Polres mengungkap motif pembunuhan sadis yang dialami seorang ibu rumah tangga di Desa Rompu-rompu, Kecamatan Poleang Utara, Kabupaten Bombana, Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra), Selasa (30/9/2025).
Polisi pun langsung mengamankan pelaku di Desa Rompurompu pada Sabtu (4/10/2025), hanya beberapa hari setelah peristiwa tragis itu.
Ia akan dijerat dengan pasal berlapis terkait pembunuhan berencana serta pasal KDRT yang mengakibatkan kematian.
Artikel ini telah tayang di Tribun-Timur.com dengan judul Suami Pembunuh Istri di Bombana Sulawesi Tenggara Sempat Pura-pura Temukan Jasad Korban,
Halaman 3 dari 3
Berita Terkait: #Berita Terkini Nasional
Berawal dari Menari Bersama, Perselingkuhan Ibu Persit dengan Pratu RH Berakhir di Hotel |
![]() |
---|
Tanggapan Istana Marak Keracunan MBG di Berbagai Daerah |
![]() |
---|
Anggota Polisi ALami Luka Sajam saat Aamankan Pemabuk yang Meresahkan |
![]() |
---|
Kisah Anak Sopir Jerami Dapat Beasiswa Penuh dari UGM, Rofidah Ingin Kerja di Kementrian Pertanian |
![]() |
---|
Video Viral di Medsos, Dedi Mulyadi Langsung Jemput Ibu yang Dianiaya Anak Kandung di Bekasi |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.