Berita Terkini Nasional

Ikuti Arah Google Maps, Wisatawan Nyasar di Sukamakmur Bogor hingga Dievakuasi Damkar

Damkar) Bogor, Jawa Barat melakun penyelamatan terhadap tiga pemuda asal Bekasi tersesat di perbukitan wilayah Kabupaten Bogor, Jawa Barat.

Editor: taryono
DOK DAMKAR KABUPATEN BOGOR
WISATAWAN TERSESAT - Gara-gara ikuti Google Maps, tiga pemuda asal Bekasi tersesat di perbukitan Bogor saat hendak ke tempat wisata Kecamatan Sukamakmur, Sabtu (8/11/2025) malam. 

Hal ini diungkapkan oleh Kepala Dinas (Kadis) Damkar Kabupaten Bogor, Yudi Santosa.

"Mereka berada di tengah bukit yang gelap dengan kondisi motor kehabisan bahan bakar," ujarnya.

Proses evakuasi berlangsung cukup sulit karena medan tanah yang terjal dan kondisi gelap.

Setelah berjibaku selama kurang lebih tiga jam, petugas Damkar berhasil mengevakuasi ketiganya dalam keadaan selamat. 

"Ketiganya berhasil dievakuasi oleh tim," pungkasnya.

Baca juga: Nitrit di Menu MBG Lembang Jadi Penyebab Puluhan Siswa Keracunan

Sumber: Tribun Bogor
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved